Saturday 22 March 2014

Cara Membuat Web atau Blog tidak bisa di Klik Kanan + Ctrl + Copas

Pertama-tama :
  • Masuk Account Blogger dengan ID kawan
  • Pada Dasbor pilih Template - Edit HTML 
  • Cari tag <body>
  • Kalau sudah ketemu Hapus / Gantri dengan Kode berikut 
<body oncontextmenu='return false' onmousedown='return false' onselectstart='return false'>


  • Simpan Template kawan  
Fungsi :
oncontextmenu='return false'(Tidak bisa di Klik kanan)
onmousedown='return false'(Tidak bisa di blok)
onselectstart='return false'(Tidak bisa di Ctrl +)

0 comments:

Post a Comment